Jumat, 23 Maret 2012

How to implement Tabs with image

Untuk menginplementasikan image sebagai ganti dari label apex 4.1.1 telah menyediakan bagian image dalam tab yaitu : Current Tab Image dan Non Currrent Tab Image. adapun yang harus diperhatikan adalah :
  1. Spesifikasikan sebagai nama file image saja contoh: Home.png
  2. Keduanya akan di referensikan dengan substitution #TAB_IMAGE#
  3. Edit page template pada Standard Tab Attributes:
  4. #TAB_IMAGE#
  5. Pindahkan image ke bawah folder :/i/Home.png
  6. Inspect dengan Firebug akan diperoleh:
Lantas bagaimana jika kita tidak memiliki akses ke /i/ ?
Maka kita gunakan sedikit kreatifitas kita dengan melakukan hal berikut:
  1. Spesifikasikan sebagai nama file image disamakan dengan format berikut #TAB_LABEL#_current.png contoh: Home_current.png
  2. Edit page template pada Standard Tab Attributes:
  3. #TAB_LABEL#
  4. Upload image melalui Shared Component>>Images :Home_current.png
  5. Lihat hasilnya:

Tidak ada komentar :

Posting Komentar